Press Room

Sambut Natal dan Tahun Baru 2024-2025 KSOP Tanjungpinang Ajak Masyarakat Manfaatkan E-Ticketing, Urai Kepadatan Pelabuhan

Sambut Natal dan Tahun Baru 2024-2025 KSOP Tanjungpinang Ajak Masyarakat Manfaatkan E-Ticketing, Urai Kepadatan Pelabuhan

Tanjungpinang – Menyambut perayaan Natal dan Tahun Baru (NATARU) 2024-2025, Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Tanjungpinang mengimbau masyarakat untuk memanfaatkan layanan e-ticketing dalam pembelian tiket kapal. Layanan ini tersedia secara online melalui platform Tiketkapal.com dan onsite melalui self-kiosk di Pelabuhan Sri Bintan Pura. Penerapan e-ticketing di Pelabuhan Sri Bintan
MKP Admin
Mudah dan Cepat: MKP Hadirkan Inovasi Parkir Bebas Antre di Pelabuhan Matahari Terbit, Sanur, Bali!

Mudah dan Cepat: MKP Hadirkan Inovasi Parkir Bebas Antre di Pelabuhan Matahari Terbit, Sanur, Bali!

Pelabuhan Matahari Terbit, Sanur, Bali menjadi salah satu pelabuhan domestik yang saat ini menjadi pusat aktivitas masyarakat. Meningkatnya jumlah kunjungan masyarakat serta ketersediaan lahan parkir menjadi salah satu permasalahan yang dialami oleh masyarakat Sanur. Menjawab permasalahan tersebut PT Mitra Kasih Perkasa menghadirkan sistem parkir digital pada kantong-kantong parkir di sekitar
MKP Admin
MKP Bersama Dinas Pariwisata Gunungkidul Resmikan E-Ticketing untuk Optimalisasi Pelayanan Wisata di TPR Pantai Baron

MKP Bersama Dinas Pariwisata Gunungkidul Resmikan E-Ticketing untuk Optimalisasi Pelayanan Wisata di TPR Pantai Baron

PT Mitra Kasih Perkasa (MKP) menggandeng Dinas Pariwisata Kabupaten Gunungkidul untuk menerapkan sistem e-ticketing sebagai langkah modernisasi pelayanan wisata. Sistem ini resmi diluncurkan pada Rabu, 13 November 2024, di Tempat Pemungutan Retribusi (TPR) Pantai Baron, disaksikan oleh Plt Bupati Gunungkidul, Heri Susanto, serta perwakilan dari Dinas Pariwisata Kabupaten Gunungkidul dan
MKP Admin